Penerapan inquiri terbimbing terhadap hasil belajar pada materi hukum newton kelas x

Reswanto, Resto (2021) Penerapan inquiri terbimbing terhadap hasil belajar pada materi hukum newton kelas x. Undergraduate thesis, IAIN Palangka Raya.

[img] Text
Skripsi Resto Reswanto - 1501130341.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertolak dari kurangnya hasil belajar siswa dikarenakan rendahnya variasi dalam model pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji (1) Pengelolaan pembelajaran menggunakan model pembelajaran inkuiri terbimbing pada materi hukum newton kelas X. (2) Pengaruh yang signifikan sebelum dan sesudah diterapkannya model pembelajaran inkuiri terbimbing terhadap hasil belajar pada materi hukum newton kelas X.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan jenis penelitian ini menggunakan rancangan Pra-Eksperimen dalam rancangan ini tidak ada kelompok control untuk diperbandingkan dengan kelompok eksperimen dan dengan “One Group Pretest – Posttest Design”. Instrumen yang digunakan berupa lembar pengamatan pengelolaan pembelajaran, tes hasil belajar kognitif, lembar pengamatan afektik dan psikomotorik. Populasi dalam penelitian ini mengambil siswa kelas X IPA semester 2 di MA Muslimat NU Palangkaraya dengan pengambilan sampel menggunakan teknik saturation sampling atau sampel jenuh maka seluruh populasi dijadikan sampel.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Pengelolaan pembelajaran menggunakan inquiri terbimbing dengan nilai rata – rata 3,4 berstatus cukup baik. (2) Adanya pengaruh model pembelajaran inquiri terbimbing terhadap hasil belajar dengan nilai signifikan 0,00 < 0,05.

ABSTRACT

This study was based on the lack of student learning outcomes due to the low variation in the learning model. This study aims to examine (1) Management of learning using inkuiri learning model guided in newton law material class X. (2) Significant influence before and after the implementation of the inkuiri learning model is guided to the learning outcomes in newton law material class X.

This research uses quantitative approach and this type of research uses Pre-Experimental design in this design there is no control group to compare with the experimental group and with "One Group Pretest – Posttest Design". Instruments used in the form of observation sheets of learning management, tests of cognitive learning results, observation sheets affective and psychomotor. The population in this study took grade X science students in semester 2 at MA Muslimat NU Palangkaraya by sampling using saturation sampling techniques or saturated samples then the entire population was sampled.

The results showed that (1) The management of learning using inquiri guided with an average value of 3.4 is quite good status. (2) The influence of guided inquiri learning models on learning outcomes with a significant value of 0.00 < 0.05.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Mode pembelajaran; Pendidikan Fisika
Subjects: 02 PHYSICAL SCIENCES > 0299 Other Physical Sciences > 029999 Physical Sciences not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Jurusan Pendidikan IPA > Program Studi Pendidikan Fisika
Depositing User: puttry puttry ekaputri
Date Deposited: 14 Oct 2022 07:51
Last Modified: 14 Oct 2022 07:51
URI: http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/4233

Actions (login required)

View Item View Item