Studi tentang faktor - faktor yang berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa pada SMA Nahdlatul Ulama Palangka Raya

Azmy HB, Asmail (1990) Studi tentang faktor - faktor yang berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa pada SMA Nahdlatul Ulama Palangka Raya. Undergraduate thesis, IAIN Palanga Raya.

[img] Text
004_ASMAIL AZMY HB._8715023915_1990.pdf

Download (19MB)

Abstract

SMA NU Palangka Raya adalah salah satu SLTA Um yang menyelenggarakan kegiatan belajar-mengajar berda- sarkan kurikulum Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Dalam kegiatan belajar-mengajar guna mencapai prestasi siswa, banyak faktor yang diduga berpengaruh. Karona itu penelitian ini disamping bermaksud mengetahui pres- tasi belajar yang telah dicapai siswa, juga mengetahui ada tidaknya hubungan dan pengaruh antara faktor kuali- tas pendidik, minat dan kemampuan siswa, alat/sarana pen didikan serta lingkungan belajar dengan prestasi belajar siswa. Hipotesa yang diajukan "Ada hubungan dan pengaruh antara faktor kualitas guru, minat dan kemampuan siswa, alat/sarana pendidikan dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar siswa pada SHA HU Palangka Raya. (Ha)".

Untuk itu digali data terhadap seluruh siswa SMA NU Palangka Raya kelas I, II dan III yang berjumlah 111 orang serta 11 orang guru. Penggalian data menggunakan tehnik observasi, wawancara, dokumenter dan angket.

Selanjutnya data diolah melalui tahap penyajian data dalam bentuk tabel tunggal yang diikuti dengan in- terpritasi dan diperoleh data bahwa prestasi belajar siswa masing-masing yang memperoleh nilai tinggi 31.5%, sedang 45,1% dan rendah 23,4%. Kemudian untuk menguji hipotesa yang diajukan digunakan rumus : Product Homent 2-(2) (2) x²-(x)}{(x)} xy dan rumus Chi Kuadrad : x ^ 2 = (r_{o} - r_{h})/r_{h} = 2 3 serta dilanjutkan dengan rumus Koefesien Kontegensi (KK) KK sqrt((x ^ 2)/(x ^ 2 + pi))
Hasil uji korelasi menunjukkan Adanya hubungan dan pengaruh kualitas pendidik dengan prestasi belajar siswa dimana r hit = 0,724 7r tab = 0,664 pada taraf signi- fikansi 1% dengan tingkat pengaruh kuat/tinggi, ada hubungan dan pengaruh antara minat dan kemampuan siswa de ngan prestasi belajar siswa dimana f_{0} = 39, 99 f_{h} = 13.3 ada hubungan dan pengaruh alat/sarana pendidikan dengan -> prestasi belajar siswa dimana f_{0} = 24.95 x_{h} = 15.3 ada hubungan dan pengaruh antara lingkungan belajar dengan - prestasi belajar dimana f_{0} = 35, 21 7 f_{h} = 13, 3 masing- masing dengan df = 4 taraf kepercayaan 99% dan tingkat korelasi agak rendah. Untuk itu disarankan agar kegiatan belajar-mengajar selalu memperhatikan kualitas pendidik, minat dan kemampuan siswa, pengadaan alat/sarana belajar serta penciptaan lingkungan belajar yang menunjang, hingga prestasi belajar siswa labih tinggi. 80-

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Belajar Mengajar; Siswa; Pendidik
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130309 Learning Sciences
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130313 Teacher Education and Professional Development of Educators
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Jurusan Tarbiyah
Depositing User: Unnamed user with email daniaty_marina@yahoo.com
Date Deposited: 15 Dec 2024 13:38
Last Modified: 15 Dec 2024 13:40
URI: http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/5597

Actions (login required)

View Item View Item