Masdiansyah, Masdiansyah (2017) The Effect of personal photograph series on writing recount text at SMA Negeri 4 Palangkaraya. Undergraduate thesis, IAIN Palangka Raya.
|
Text
Abstract.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
Chapter I-V.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
The study aimed at measuring the significant effect of Personal Photograph Series to increase students’ writing recount text score at tenth graders of SMA Negeri 4 Palangka Raya.
The study belonged to quantitative research with Quasy Experimental Design. The writer designed the lesson plan, conducted the treatment and observed the students’ score by pretest and posttest. The population of study was the tenth graders at SMA Negeri 4 Palangka Raya which consisted of twelve classes. The writer took the sample of two classes are X-5 IPA as experimental group and X-2 IPA as control group. The sample was determined using cluster sampling technique.
After getting the data were from pretest and posttest, the writer analyzed the data using SPSS 21.Program to test the hypothesis have been set. Based on the result of analysis, it was found that the value of ttest = 5.047 with ttable=1.994 at 5% level of significance and ttable=2.648 at 1% level of significance with degrees of freedom=78. It showed that the ttest was higher than the ttable. The result of testing hypothesis determined that the Alternative Hypothesis (Ha) stating that there was significant effect of Personal Photograph Series in writing recount text at tenth graders of SMA Negeri 4 Palangka Raya was accepted and the Null Hypothesis (Ho) stating that there was no significant effect of Personal Photograph Series in writing recount text at tenth graders of SMA Negeri 4 Palangka Raya was rejected. It meant that there was significant effect of Personal Photograph Series in writing recount text at tenth graders of SMA Negeri 4 Palangka Raya.
This study recommended in writing recount text with personal photograph series for the students, English teachers, and also for the next researchers. First, for the students, it is clear that personal photograph series as a visual media has potential to be used as very useful for education. It could help students to comprehend English as a foreign language. Next, for English teachers, it can be alternative way in an educational context to improve the learning experience of their students. The students can remember their experiences by looking their photos and arranging in the simple paragraph of recount text. Last, for the next researchers, the writer recommended who want to conduct the study related to the writing especially in recount text with other interesting media and at other grades.
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur apakah ada pengaruh yang berarti dalam menggunakan Rangkaian Foto Pribadi dalam menulis teks recount siswa kelas sepuluh SMA Negeri 4 Palangka Raya.
Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dengan desain Kuasi Eksperimental. Penulis menyusun rencana pembelajaran, memberikan perlakuan dan mengobservasi skor siswa dengan Pra-uji dan Pasca-uji. Populasi penelitian ini adalah murid kelas sepuluh di SMA Negeri 4 Palangka Raya yang tediri dari 12 kelas. Penulis memilih dua kelas yaitu X-5 IPA sebagai kelas eksperimen dan X-2 IPA sebagai kelas kontrol. Sampel ditentukan dengan teknik Sampel Kluster.
Setelah mendapatkan data dari Pra-uji dan Pasca-uji, penulis menganalisis data tersebut menggunakan program SPSS 21. untuk menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Berdasarkan hasil analisis, ditemukan bahwa nilai dari ttes= 5.047 dan ttabel= 1.994 pada taraf signifikansi 5% dan ttabel= 2.648 pada taraf signifikansi 1% dengan derajat kebebasan=78. Hasil itu menunjukkan bahwa nilai dari ttes lebih tinggi dari ttabel. Hasil dari Pengujian Hipotesis menentukan bahwa Hipotesis Alternatif (Ha) yang menyatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan oleh Foto Pribadi Berseri dalam pembelajaran teks recount terhadap keahlian tulisan siswa kelas sepuluh SMA Negeri 4 Palangka Raya telah diterima dan Hipotesis Nihil yang menyatakan bahwa tidak ada pengaruh yang signifikan oleh Rangkaian Foto Pribadi dalam pembelajaran teks recount terhadap tulisan siswa kelas sepuluh SMA Negeri 4 Palangka Raya telah ditolak. Ini artinya bahwa ada pengaruh yang signifikan pada Foto Pribadi Berseri dalam pembelajaran teks recount terhadap keahlian tulisan siswa kelas sepuluh di SMA Negeri 4 Palangka Raya.
Penelitian ini direkomendasikan untuk siswa-siswa, guru-guru, dan juga untuk peneliti selanjutnya. Pertama untuk siswa, jelas bahwa foto pribadi berseri sebagai media visual memiliki potensi yang sangat berguna untuk digunakan dalam pendidikan. Ini bisa membantu siswa untuk memahami Bahasa Inggris sebagai bahasa asing. Selanjutnya untuk guru bahasa Inggris, media ini bisa sebagai media alternatif dalam konteks pendidikan untuk meningkatkan pengalaman belajar siswa. Para siswa bisa mengingat pengalaman mereka dengan melihat foto mereka dan mengatur paragraf sederhana dalam teks recount. Lalu untuk peneliti selanjutnya, penulis menganjurkan kepada mereka yang ingin melakukan penelitian terkait dengan menulis terutama dalam teks recount sebaiknya dengan media yang menarik lainnya dan pada kelas-kelas lainnya.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Effect; personal photograph series; writing; recount text |
Subjects: | 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2003 Language Studies > 200302 English Language 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2004 Linguistics > 200406 Language in Time and Space (incl. Historical Linguistics) > 20040602 Comparative Linguistics |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa > Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | muchti muchti nurhidaya |
Date Deposited: | 28 Sep 2017 07:37 |
Last Modified: | 28 Sep 2017 07:37 |
URI: | http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/820 |
Actions (login required)
View Item |