Analisis hadits akad ijarah, ijarah muntahiyah bittamlik dan ijarah maushufah fi dzimmah (telaah fatwa DSN-MUI)

Hidayati, Tri and Hidayatullah, Muhammad Syarif (2021) Analisis hadits akad ijarah, ijarah muntahiyah bittamlik dan ijarah maushufah fi dzimmah (telaah fatwa DSN-MUI). Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Islam, 6 (2). pp. 197-214. ISSN 2355-0805

[img] Text
Al mustashfa 2021.pdf

Download (684kB)
Official URL: https://www.syekhnurjati.ac.id/jurnal/index.php/al...

Abstract

Hadits sebagai sumber hukum Islam yang kedua, menjadi muatan wajib dalam fatwa DSN MUI termasuk dalam rumusan fatwa Ijarah, IMBT dan IMFZ. Tulisan ini akan berupaya menganalisis hadits ekonomi syariah yang menjadi isi pertimbangan hukum dalam Fatwa tentang ijarah, IMBT dan IMFZ. Metode penelitian yang diterapkan dalam tulisan ini adalah penelitian yang menggali data kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan. Fokus kajian dalam penelitian ini adalah hadits-hadits ekonomi syariah yang terdapat dalam fatwa DSN-MUI tentang ijarah, IMBT dan IMFZ. Hasil pengkajian menunjukkan bahwa Fatwa DSN-MUI tentang Ijarah, Ijarah Muntahiyah Bittamlik dan ijarah Maushufah fi Dzimmah telah mengakomodir hadits-hadits ekonomi syariah yang menjadi landasan hukum terkait legalitas ijarah, IMBT dan IMFZ, sehingga hadits-hadits tersebut memiliki relevansi dengan objek kajian fatwa. Terdapat hadits yang berkorelasi secara eksplisit dengan objek kajian fatwa dan ada pula yang berkorelasi secara implisit.

Item Type: Journal Article
Uncontrolled Keywords: Hadits, Ijarah
Subjects: 22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies
Divisions: Perpustakaan Pusat
Depositing User: puttry puttry ekaputri
Date Deposited: 27 Mar 2023 05:38
Last Modified: 27 Mar 2023 05:38
URI: http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/4513

Actions (login required)

View Item View Item