Miftah, M. Z. (2013) The varieties of Javanese dialects among the speech communities. Jurnal Studi Agama dan Masyarakat, 7 (1). pp. 86-109. ISSN 1829-8257
Text
6. [2013] Article_Journal_SAM, 7(1), 86-109_Miftah.pdf Download (178kB) |
Abstract
Sebagaimana diketahui oleh khalayak bahwa Indonesia mempunyai beragam bahasa daerah yang kaya dengan dialek. Dialek tersebut dapat memperkenalkan komunitas yang mendiami daerah tertentu, seperti halnya dialek bahasa Jawa, kepada masyarakat luas. Tujuan penelitan ini adalah untuk mendiskripsikan ragam dialek bahasa Jawa serta untuk menemukan ragam dialek bahasa Jawa yang hampir punah di daerah Kabupaten Lamongan Provinsi Jawa Timur. Pendekatan kualitatif diterapkan dalam penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ragam dialek bahasa Jawa yang dipakai untuk komunikasi oleh komunitas tersebut dapat dikategorikan ke dalam (1) ragam kata meliputi ragam diksi,(2) ragam pengucapan dan intonasi dalam kelompok kalimat positif, negatif, pertanyaan dan perintah, dan (3) ragam kalimat yang diidentifikasi dari struktur kata, dalam dua kategori–struktur kata sederhana dengan satu suku kata dan dua atau lebih suku kata, dan struktur kata bentukan dari imbuhan, reduplikasi dan kombinasi–dan kompleksitas kalimat yang memenuhi tiga tipe yaitu kalimat sederhana yang dimodifikasi, kalimat majemuk, dan kalimat majemuk bertingkat. Selain itu, ragam kata dialek bahasa Jawa yang hampir punah dikategorikan ke dalam ragam pengucapan dan intonasi, dan ragam kalimat.
Item Type: | Journal Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Variety, Javanese Dialect, Speech Community |
Subjects: | 20 LANGUAGE, COMMUNICATION AND CULTURE > 2004 Linguistics > 200405 Language in Culture and Society (Sociolinguistics) > 20040599 Language in Culture and Society (Sociolinguistics) not elsewhere classified |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa > Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris |
Depositing User: | M. Zaini Miftah |
Date Deposited: | 14 Mar 2023 07:39 |
Last Modified: | 14 Mar 2023 07:39 |
URI: | http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/4511 |
Actions (login required)
View Item |