Penjualan barang bekas hasil donasi untuk bencana alam oleh yayasan anak masjid di Kota Palangka Raya

Ramadhan, Miftahul Huda (2022) Penjualan barang bekas hasil donasi untuk bencana alam oleh yayasan anak masjid di Kota Palangka Raya. Undergraduate thesis, IAIN Palangka Raya.

[img] Text
Skripsi Miftahul Huda Ramadhan & 1802130176.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dari musibah banjir di Hulu Sungai Tengah. Yayasan anak mesjid berperan sebagai pengumpul barang donasi. Yayasan anak masjid mengumpulkan barang dan mengantarkan, fakta lapangan yang terjadi adalah banyak barang donasi berupa pakaian yang menumpuk di Hulu Sungai Tengah membuat yayasan anak masjid tidak memberikan sisa donasi yang tersisa. Yayasan anak masjid memutuskan untuk menjual sisa barang donasi berupa pakaian yang nantinya keuntungan akan dimanfaatkan untuk operasional. Kajian ini berfokuskan kepada penjualan barang bekas hasil donasi oleh yayasan anak masjid dan pemanfaatan hasil keuntungan digunakan untuk operasional yang akan dikaji melalui jenis penelitian hukum empiris. Hasil kajian melalui maṣlaḥah mursalah menghasilkan kegiatan yang dilakukan oleh yayasan anak masjid adalah boleh dilakukan dengan catatan harus ada persetujuan dari kedua belah pihak yaitu donatur dan yayasan anak masjid. Ditinjau dari sadd ażarī’ah yayasan anak masjid berusaha menutup jalan kerusakan dengan cara menjual sisa barang hasil donasi tersebut agar sisa barang yang tersisa tidak terbuang sia-sia dan menjadi sarang tikus dan semut. Ditinjau dari teori tindak sosial oleh Max Weber bahwa kegiatan yang dilakukan yayasan anak masjid sudah dilakukan semenjak 2019 tahun lalu dan kegiatan jual beli ini berdasarkan kemampuan yayasan anak masjid mampu untuk melakukan kegiatan jual beli berdasarkan sumber daya manusianya yang banyak dan berdasarkan emosional yayasan anak masjid itu sendiri ketika melihat kondisi barang donasi banyak yang terbuang di wilayah banjir Hulu Sungai Tengah sehingga yayasan anak masjid berusaha menghindari sifat mubadzir.

ABSTRACT

This research was motivated by the flood disaster in Hulu Sungai Tengah. The children's foundation of the mosque acts as a collector of donations. The children's mosque foundation collects the goods and delivers it, the fact on the ground is that a lot of donated items in the form of clothes have piled up in Hulu Sungai Tengah making the children's mosque foundation not give the remaining donations. The children's foundation of the mosque decided to sell the rest of the donated items in the form of clothes which later the profits will be used for operations. This study focuses on the sale of used goods that were donated by the mosque's children's foundation and the use of the profits used for operations which will be studied through empirical legal research. The results of the study through maṣlaḥah mursalah resulted in activities carried out by the mosque's children's foundation that it was permissible to do so with a note that there must be approval from both parties, namely the donor and the mosque's children's foundation. Judging from the sadd ażarī'ah, the children's foundation of the mosque tries to close the road of damage by selling the rest of the donated items so that the remaining items are not wasted and become a nest of rats and ants. Judging from the theory of social action by Max Weber that the activities carried out by the mosque's children's foundation have been carried out since 2019 last year and this buying and selling activity is based on the ability of the mosque's children's foundation to be able to carry out buying and selling activities based on its many human resources and based on the emotions of the mosque's children's foundation himself, when he saw the condition of the donated goods, many were wasted in the Hulu Sungai Tengah flood area, so the children's mosque foundation tried to avoid being redundant.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Jual beli; barang bekas; Hukum ekonomi syariah
Subjects: TAJUK SUBJEK ISLAM > Sosial dan Budaya Islam > Ekonomi Islam
Divisions: Fakultas Syariah > Jurusan Syariah > Program Studi Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: puttry puttry ekaputri
Date Deposited: 18 Dec 2023 02:19
Last Modified: 18 Dec 2023 02:19
URI: http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/5151

Actions (login required)

View Item View Item