Evaluasi sarana dan prasarana SD IT Al-Furqan Palangka Raya menerut PERMENDIKNAS NO 24 TAHUN 2007

Az Zahra, Erisha (2021) Evaluasi sarana dan prasarana SD IT Al-Furqan Palangka Raya menerut PERMENDIKNAS NO 24 TAHUN 2007. Undergraduate thesis, IAIN Palangka Raya.

[img] Text
Erisha Az- Zahra - 1701160045.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertolak dari Standar sarana dan prasarana karna beberapa sarana dan prasarana yang kurang akan mengurangi kesesuaian dan kebutuhan pendidikan yang telah di tetapkan pemerintah sesuai dengan kebutuhan pendidikan peserta didik dan warga sekolah. Kesesuaian standar sekolah SD IT Al-Furqan Palangka Raya pada sarana dan prasarana menurut keputusan Menteri Pendidikan Nasional No. 24 tahu 2007. Sekolah di harapkan memiliki standar pendidikan yang telah di tetapkan untuk peserta didik agar kepuasan dan proses pembelajaran lebih maksimal. Penelitian ini bertujuan dengan: 1) Agar mengetahui keadaan sarana dan prasarana SD IT Al-Furqan Palangka Raya menurut PERMENDIKNAS No. 24 Tahun 2007. 2) Untuk mengetahui kesesuaian SD IT Al-Furqan Palangka Raya berdasarkan menurut PERMENDIKNAS No.24 Tahun 2007. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Tekhnik ini berisi wawancara, dokumentasi, dan observasi. Spesifikasi bersifat deskriftif sedangkan subjek dalam penelitian ini adalah sarana dan prasarana serta informan penelitian yaitu kepla sekolah, wakil kepala sekolah, bagian tata usaha, bagian sarana dan prasarana, dan bagian perpustakaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) Keadaan Sarana dan prasarana yang sudah sesuai dengan standar pendidikan dengan prasarana meliputi: ruang kelas, ruang pimpinan, tempat beribadah, ruang tata usaha, UKS, gudang, ruang konseling, lab IPA, tempat bermain/olahraga, ruang guru, organisasi kesiswaan, dan jamban. 2) Persentase sarana yang tersedia menghasilkan 95% sangat sesuai dan ketersediaan prasarana memiliki 81% (Sesuai) dengan standar menurut keputusan PERMENDIKNAS No. 24 tahun 2007.

Abstract

This research departs from the standard of facilities and infrastructure because some facilities and infrastructure that are lacking will reduce the suitability and educational needs that have been set by the government in accordance with the educational needs of students and school residents. The conformity of school standards in SD IT Al-Furqan Palangka Raya on facilities and infrastructure according to the Decree of the Minister of National Education No. 24 of 2007. Schools are expected to have educational standards that have been set for students to maximize satisfaction and the learning process. This study aims to: 1) In order to determine the state of the facilities and infrastructure of SD IT Al-Furqan Palangka Raya according to PERMENDIKNAS No. 24 of 2007. 2) To determine the suitability of SD IT Al-Furqan Palangka Raya based on PERMENDIKNAS No. 24 of 2007. This study used descriptive qualitative methods. This technique contains interviews, documentation, and observations. The specifications are descriptive, while the subjects in this study are facilities and infrastructure as well as research informants, namely the school principal, vice principal, administration section, facilities and infrastructure section, and library section. The results of the study show that: 1) The condition of the facilities and infrastructure that are in accordance with educational standards with infrastructure include: classrooms, leadership rooms, places of worship, administrative rooms, UKS, warehouses, counseling rooms, science labs, playgrounds/sports rooms, teachers, student organizations, and latrines. 2) The percentage of available facilities makes 95% very suitable and the availability of infrastructure has 81% (in accordance) with the standard according to PERMENDIKNAS Decree No. 24 of 2007.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: sarana dan Prasarana ; Evaluasi
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130304 Educational Administration, Management and Leadership
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Jurusan Tarbiyah > Program Studi Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Unnamed user with email daniaty_marina@yahoo.com
Date Deposited: 05 Dec 2022 09:08
Last Modified: 01 Feb 2023 01:00
URI: http://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/id/eprint/4353

Actions (login required)

View Item View Item